MENZERNA Plastics, Composites & Coated Surface Heavy Cut Compound GW18

Gambar hanyalah ilustrasi, bisa berubah sewaktu-waktu. Harga yang tertera disini sebagai referensi tidak mengikat. Harga penawaran sah lewat kuotasi saja.

harga/unit:

Info selengkapnya:

Sales@METALEXTRA.com

MENZERNA Plastics & Composites Heavy Cut Compound GW18 menawarkan solusi premium poles permukaan material komposit keras seperti plastik Nylon, HDPE, Fiberglass, dan sejenisnya untuk menghilangkan goresan dan baret kasar. MENZERNA GW18 memiliki karakter Heavy Cut yang merupakan pasta poles abrasif dan bekerja secara efisien mengamplas rata pori-pori dan lembah permukaan goresan dalam waktu yang cepat. Dengan warna ciri khas putih abu beige bertekstur liat berminyak, MENZERNA GW18 mencegah perubahan tekstur warna akibat pemanasan berlebihan pelapis dan permukaan plastik berkat ikatan khusus. MENZERNA GW18 diminati industri furniture dan alat musik kayu berlapis polymer membrane maupun komponen kabin otomotif.

MENZERNA Plastics & Composites Heavy Cut Compound GW18 digunakan pada tahap kedua setelah permukaan material diamplas semi-halus dengan grade sedang terlebih dahulu. Senyawa Poles Menzerna GW18 juga sering digunakan pada glider lilin keras untuk memulihkan dan melindungi lapisan gel dari degradasi akibat UV dan kelembapan. Tergantung pada aplikasi Anda, hasil akhir dapat dicapai hanya dengan menggunakan roda buffing yang tepat dengan arah kerja yang konsisten. Produk ini membutuhkan media poles Cotton pad dengan pola pengamplasan merata. Anda bisa menggunakannya dengan abrasive wheel tipe bantalan padding maupun wheel pedestal secara manual.

Sejak 1888, Menzerna polishing compounds GmbH & Co. KG menawarkan solusi polishing dan buffing industri yang berkualitas khas Jerman dengan lebih dari 100 produk buffing, polish, coating compound. Kehandalan dan keaslian produk MENZERNA di Indonesia hanya bisa terjamin jika anda membelinya di Metalextra.com.

Fitur MENZERNA Plastics & Composites Heavy Cut Compound GW18:

  • Amplas Pasta tipe batang ini agresif mengampelas permukaan plastik, komposit fiber maupun permukaan coating cat yang berbasis plastik maupun melamin yang tergores, kotor atau berkapur karena korosi. Pengamplasan ini menghasilkan kondisi matte atau satin yang ideal untuk persiapan pemolesan berikutnya dengan Menzerna GW16 atau langsung Menzerna P175.

  • Media poles Cotton pad, pola pengamplasannya merata karena daya pengamplasannya yang besar dengan kecepatan maksimum 2800 rpm.

  • Volume: 1,2 kg, tersedia pula ukuran 25Kg, mengandung serbuk abrasif pengamplasan bermutu tinggi dengan karakter berminyak kering.

  • Penyimpanan suhu 5 – 30°C, hindari dari tempat yang beku dan sinar langsung matahari. 

  • Kualitas buatan Jerman, Tidak ada debu pengamplasan, tidak ada kotoran, tidak diperlukan pelindung pernapasan berkat suspensi cair dari grit abrasif

Harap dicatat:

Gambar hanya untuk tujuan representasi. Produk mungkin berbeda dari yang ditunjukkan di atas. Diskon% dibulatkan ke Bilangan bulat terdekat. Harga bisa berubah sewaktu-waktu seiring dengan perubahan nilai tukar valuta asing dan program promosi. Untuk lebih jelas silahkan hubungi: Sales@Metalextra.com

Ordering Guide for MENZERNA Plastics & Composites Heavy Cut Compound GW18 :

Mengacu pada plastik atau komposit dapat berarti berbagai jenis bahan sintetis. Mereka termasuk plastik konvensional, PMMA, akrilik, epoksi, karbon, lapisan gel, Plexiglas, polikarbonat dan asetat. Jenis plastik ini digunakan di berbagai industri. Karbon misalnya sering digunakan untuk suku cadang yang dipasang di industri otomotif. Perahu, rumah motor dan pusaran air biasanya terbuat dari lapisan gel. Yang paling dibutuhkan produsen dalam industri ini adalah senyawa pemoles yang dirancang khusus untuk lapisan gel. PMMA sering digunakan untuk melapisi furnitur atau laminasi. Tapi plastik juga dipoles di industri furnitur dan elektronik konsumen atau oleh produsen alat musik. Penggunaan plastik sangat beragam: Menzerna menawarkan sistem pemolesan yang tepat untuk setiap jenis plastik dan setiap bidang aplikasi.

Application Guide for MENZERNA Plastics & Composites Heavy Cut Compound GW18 :

Permukaan Material Super Heavy Cut Heavy Cut Medium Cut Finish Super Finish
Aluminium 523BFF 439T P14F 480BLF P175
Brass 523BFF 113GZ P14F 480W P175
Stainless Steel 523LBZ 439T 333 P126 P175
Precious metals 456G P164 P275 M5
Painted Surfaces GW18 P204 GW16 P175
Plastics/ Composites B4F GW18 P195 495P G52

Referring to plastics or composites can mean many different types of synthetic materials. They include conventional plastics, PMMA, acrylic, epoxy, carbon, gel coats, Plexiglas, polycarbonate and acetate. These types of plastics are used in a wide variety of industries. Carbon for example is often used for mounted parts in the automobile industry. Boats, motor homes and whirlpools are usually made of gel coat. What manufacturers in these industries need most is a polishing compound that is especially tailored to gel coats.. PMMA is often used for coating furniture or laminates. But plastics are also polished in the furniture and consumer electronics industries or by manufacturers of musical instruments. The use of plastics is extremely diverse: Menzerna offers the right polishing system for every type of plastic and each field of application.