Teknis & Teknologi Terbaru

Mahr memperkenalkan alat ukur linear Precimar® SM 60-V

Mahr Inc. mengumumkan perluasan lini produk pengukuran panjang Precimar® SM 60 dengan memperkenalkan solusi bench center Mahr Precimar SM 60-V. Versi baru Mahr Precimar SM-60 [...]

Baja itu material logam apa sih?

Kebudayaan manusia tidak bisa dipisahkan dari keahliannya mengolah logam. Manufaktur dan kerajinan metalworking Baja akan mengiringi tingginya tingkat teknologi suatu masa. Kebudayaan manusia juga bisa [...]

Frais itu apa?

Pengerjaan pemahatan material logam keras dan komposit seperti plastik maupun styrofoam dan fiber secara sumbu kordinat dikenal juga dengan metode potong frais. Mesin frais sendiri [...]

GAS TESTER FUNGSINYA APA?

Pemeriksaan gas diperlukan untuk memastikan keamanan di ruang tertutup dan pekerjaan yang terpapar resiko tak kasat mata. Dalam artikel kali nin kita akan bahas secara [...]

Apa itu Oil Country Tubular Goods?

Ukuran pasar barang tubular minyak atau yang lebih dikenal dengan Oil Country Tubular Goods (OCTG) global bernilai USD 17,92 miliar pada tahun 2018. Oil Country [...]

13 Mesin teknik yang lazim digunakan di Industri Pengerjaan Logam

Industri pengerjaan logam menggunakan berbagai alat mesin untuk membuat bagian yang bentuk dan ukurannya diinginkan. Apa saja mesin yang dibutuhkan dan diprioritaskan saat anda ingin [...]

Nilai Hardness Tensile Kekerasan material dari Brinnel, Vickers hingga Rockwell dan Newton

Saat mendesain komponen dan benda kerja yang terbuat dari logam, penting bagi kalangan engineer untuk menentukan material yang kekerasannya sesuai. Namun, banyak insinyur hanya memiliki [...]

TUNGALOY TungTurn-Jet toolholder menghadirkan efisiensi turning lathe bubut lebih dingin

Tungaloy memperluas seri TungTurn-Jet dengan pemegang alat pemutar untuk aplikasi bubut dengan menambahkan shank 10×12 mm yang dirancang khusus untuk digunakan pada mesin bubut tipe [...]

Mikroskop digital itu apa?

Dengan ditemukannya mikroskop pertama ratusan tahun yang lalu, era baru pengetahuan telah dimulai. Mirkroskop secara umum memang terbagi jadi dua, mikroskop optik dan mikroskop digital [...]

Cutting Tool Makassar Indonesia

Selamat Datang di Metalextra.com, platform e-commerce metalworking yang dikelola oleh PT Indonesia Surya Sejahtera, berkantor pusat di Kota Batam, kami menjawab kebutuhan beragam Cutting Tools [...]

Janka hardness test itu apa sih?

Hardness testing merupakan prosedur penggunaan alat ukur untuk menguji dan mengukur ketahanan terhadap deformasi tekan yang disebabkan oleh lekukan mekanik atau abrasi. Dalam artikel kali [...]

Teknisi wajib tahu!

Business Entrepreneurship

“Pope mobile” kendaraan mobilisasi Paus Fransiskus di Indonesia produksi PT Pindad

Kesempatan emas bagi produk PINDAD buatan Indonesia untuk bisa terlihat dan disiarkan keseluruh dunia tercapai ketika pemimpin gereja Katolik sedunia Paus Francis berkunjung ke Indonesia September 2024. Prabowo Subianto sebagai Menteri Pertahanan Republik Indonesia (Menhan RI) sekaligus Presiden terpilih periode 2024-2029, meminta [...]

Entrepreneurship

Peribahasa Turki dan kata mutiara untuk motivasi wirausaha

Para ahli sejarah dan pakar sejarah manusia memang mengakui benua Afrika sebagai titik awal persebaran manusia, namun dalam bukti arkeologi dan penelitian, diketahui pula bahwa titik pusat peradaban manusia di dunia yang tertua justru berasal dari negeri Turki. Turki yang dikenal juga [...]

Business Entrepreneurship Job & Responsibility Motivasi

Perusahaan Engineering Procurement and Construction Management EPCM itu apa?

Banyak pekerja dan pencari kerja di Indonesia berharap dan memimpikan pekerjaan di perusahaan besar dengan nama merek terkenal. Dari iming iming besarnya gaji hingga fasilitas yang tersedia, bisa menjadi motivasi awal.  Tiap perusahaan pasti berbeda budaya dan fokus kerjanya. Dari manufaktur, pabrikasi, [...]

Business Entrepreneurship Manajemen

KAREX pabrik kondom Malaysia laporkan penurunan penjualan hingga 40%

Karex group memproduksi sekitar 5,5 miliar kondom per tahun dan merupakan pemasok untuk merek seperti Durex dan ONE Condoms. Perusahaan kontrasepsi kondom asal Malaysia ini juga memproduksi ragam pelumas rekreasi seksual, perlengkapan medis kateter karet dan merek kondom KAREX sendiri. Kenyataanya penjualan [...]

Entrepreneurship Motivasi

Mercedes Benz menjual unit perakitan dan distribusi Indonesia

Bisnis Mercedes-Benz di Indonesia telah beroperasi sejak tahun 1970, dan mencakup operasi distribusi dan perakitan. Pada tahun-tahun awal, perusahaan bekerja sama dengan Volkswagen selama kurang dari satu dekade sebelum berpisah. dan kendaraan penumpang di Tanjung Priok dan kemudian Wanaherang untuk memiliki pabrik [...]

Business Entrepreneurship Takumi

Mesin CNC vs mesin bubut dan millng manual, mana yang lebih baik?

Mesin full CNC memang telah mendorong pabrikasi menjadi lebih cepat dan efisien daripada mesin bubut dan pabrik yang dikendalikan secara manual dari lantai produksi, tetapi mesin manual tradisional ini masih memainkan peran penting dalam banyak aplikasi. Ketika pembuatan komponen prototipe atau hanya [...]

Business Entrepreneurship Manajemen News

Kepler SignalTek buka fasilitas pabrik baru di Batam, Indonesia

Kepler SignalTek berfokus pada rakitan dan komponen perangkat medis berperforma tinggi, dapat digunakan kembali, penggunaan terbatas, dan sekali pakai yang digunakan dalam pemantauan pasien, bedah, terapi jantung, dan aplikasi pencitraan ultrasound. Sebagai produsen kabel listrik dan kabel data kecepatan tinggi, perusahaan Kepler [...]

Entrepreneurship Motivasi

9 tips merawat kesehatan mental bagi pengusaha

Memulai bisnis baru dan membangunnya menjadi usaha yang bisa menjadi sandaran hidup memang membutuhkan dedikasi dan pengorbanan. Menurut penelitian Administrasi Bisnis Kecil di Amerika Serikat, hanya 51 persen dari bisnis baru masih dalam bisnis pada peringatan tahun kelima mereka. Ini tidak menghentikan [...]

Business Entrepreneurship Manajemen

Ford Amerika akan investasi pabrik pengolahan nikel senilai $4,5 miliar di Indonesia.

Ford (F.N) manufaktur kendaraan asal Amerika Serikat mengumumkan telah bergabung dengan PT Vale Indonesia (INCO.JK) dan Zhejiang Huayou Cobalt’s dari China sebagai mitra baru mereka dalam pabrik pengolahan nikel senilai $4,5 miliar di Indonesia. Investasi tersebut merupakan yang pertama bagi Ford di [...]

Entrepreneurship

Peribahasa Cina dan kata mutiara untuk motivasi wirausaha

Sebagai wirausahawan yang selalu berusaha untuk tumbuh dan berkembang secara profesional, anda tentu ingin mengumpulkan kutipan berwawasan yang dapat digunakan sebagai motivasi berwirausaha. Terlepas dari jenis usaha anda, motto hidup bekerja ini memang perlu dipahami untuk membantu mengelola bisnis sekaligus mudah disampaikan [...]

Business Entrepreneurship

PT Pindad (Persero) dikunjungi Atase Pertahanan Perancis

Atase Pertahanan Perancis; Colonel Sven Meic & Deputi Atase Pertahanan Colonel (Eng.) David Cordier disambut Direktur Utama PT Pindad (Persero), Abraham Mose yang didampingi Asisten Atase Pertahanan; Fitrie Djohardinie pada Kamis, 2 Desember 2021 berlokasi di Ruang Rapat Direksi Kantor Pindad Bandung. [...]

Business Entrepreneurship Takumi

TAKUMI, istilah pengrajin Jepang

Kemampuan untuk bisa mengoperasikan alat kerja seperti mesin bubut, mesin milling, mesin gerinda dan las memang sudah lumrah dimiliki seorang operator teknik. Namun, dalam konsep manufaktur modern, kesuksesan produksi tidak ditentukan oleh keahlian seseorang secara keseluruhan hingga produk tersebut jadi. APA ITU [...]

Business Entrepreneurship

PT. Pindad Produksi MAUNG Mobil Militer Mirip Hammer Untuk Public

Kementerian Pertahanan telah memesan 500 unit kendaraan taktis (rantis) ringan Maung buatan PT Pindad (Persero).  Setelah membuat Maung untuk kebutuhan militer, ke depannya Pindad juga akan membuat rantis Maung versi sipil. Nama Maung Dalam Bahasa Jawa berarti  Macan atau Harimau Hutan yang  Kerap Menjadi lambang Korps Militer [...]

Featured Products