AirNav Indonesia kolaborasi dengan baik dalam pelayanan jasa transportasi udara

AirNav Indonesia melayani total 52.871 pergerakan pesawat udara di seantero Nusantara selama periode Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 (Nataru 2021 – 2022). Direktur Utama AirNav Indonesia, M. Pramintohadi Sukarno, pada Rabu (5/1), menyampaikan bahwa puncak [...]

Read More
Kompleks kawasan industri Indonesia diatur oleh Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2014

Bisnis properti kawasan industri memang tumbuh subur di indonesia. Ada banyak pengusaha swasta yang menjadi tuan tanah dan membuka lahan sewa – menyewa serta menjual lokasi usaha untuk bangunan pabrik dan kawasan terpadu. Hal ini juga [...]

Read More
Volkswagen mengindikasikan penutupan pabrik di kota Nanjing China

Perusahaan patungan Volkswagen di Tiongkok dengan SAIC sedang mempertimbangkan untuk menutup pabrik di kota Nanjing di bagian timur tempat pabrik tersebut memproduksi kendaraan VW Passat dan Skoda yang populer, kata seorang perwakilan perusahaan, menurut laporan terbaru [...]

Read More
PT Superintending Company of Indonesia (SUCOFINDO) berkolaborasi dengan PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Pelindo

Dua Perusahaan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yaitu PT Superintending Company of Indonesia (Persero) atau SUCOFINDO dan PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo mendukung upaya mitigasi penanganan krisis iklim, khususnya dalam konteks penurunan emisi karbon dan kelestarian keanekaragaman hayati [...]

Read More
Okuma machine tool, manufaktur mesin CNC Jepang tertua

Perindustrian modern pengolahan material logam menjadi alat kerja presisi merupakan salah satu industri yang terpenting dalam perekonomian internasional. Dari alat transportasi seperti mobil, motor, kapal, pesawat terbang dan komunikasi elektronik juga membutuhkan komponen vital yang diproduksi [...]

Read More
Turkish Technic dukung kolaborasi pengadaan komponen dengan Garuda Indonesia

Turkish Technic, penyedia layanan perawatan, perbaikan, dan pemeriksaan menyeluruh (MRO) pesawat dan komponen terkemuka di seluruh dunia, baru-baru ini menandatangani Perjanjian Dukungan Komponen multi-tahun dengan Garuda Indonesia, maskapai penerbangan nasional Indonesia, di acara MRO Asia-Pasifik yang [...]

Read More
Tjokro Group, raksasa industri asal Surabaya Indonesia

Didirikan pada tahun 1948 di Surabaya. Tjokro Group memulai bisnis dengan peralatan pengolah logam metalworking warisan tradisional belanda sisa peninggalan mesin perang dunia kedua. Pada masa itu kondisi ekonomi dan sosial di Surabaya sangat sulit sekali [...]

Read More
Pabrik Gula Assembagoes dimodernisasi oleh PT Perkebunan Nusantara XI

Pabrik Gula Assembagoes semakin memantapkan diri untuk menyelesaikan proyek modernisasi dan penambahan kapasitas dengan selesainya asesmen bersama dengan tim independen. PT Perkebunan Nusantara XI yakin bahwa proyek modernisasi dan pengembangan kapasitas Pabrik Gula Assembagoes segera selesai [...]

Read More
Mining Industry Indonesia MIND.ID mendukung logistik tenaga kesehatan

BUMN Holding Industri Pertambangan MIND ID, atau Mining Industry Indonesia, yang beranggotakan PT ANTAM Tbk, PT Bukit Asam Tbk, PT Freeport Indonesia, PT Inalum (Persero) dan PT Timah Tbk, mendistribusikan vitamin, face shield dan hand sanitizer [...]

Read More