Tag Archives: indonesia

Kenapa Produk Tekstil Hasil Import Mengancam Bangkrutnya Industri Tesktil Lokal Indonesia?

Wakil Ketua Komite Ekonomi dan Industri Nasional (KEIN) Arif Budimanta mengungkapkan, aktivitas impor produk bekas hasil industri tekstil yang berlangsung selama ini mengancam industri di Indonesia. Karena lebih banyak sisi negatifnya dibandingkan yang positif. “Jadi perlu law enforcement dan itu tidak boleh dibiarkan. Jadi Bea Cukai, aparat perdagangan harus sangat serius, (ini) menyangkut hidup mati […]

LRT Jakarta Bogor Depok Tangerang Bekasi terapkan pengoperasian secara otomatis tanpa masinis

LRT Jabodebek akan dioperasikan menggunakan sistem Communication-Based Train Control (CBTC) dengan Grade of Automation (GoA) level 3. Sistem CBTC adalah pengoperasian kereta berbasis komunikasi, sehingga sistem dapat mengoperasikan kereta dan memproyeksikan jadwal secara otomatis serta disupervisi juga secara otomatis dari pusat kendali operasi.   “Adapun Grade of Automation level 3 atau GoA3 adalah tingkat otomasi […]

Tungsten Carbide, Keuntungan dan kelemahannya

Pemilihan alat potong industri dan perkakas kerja yang sesuai tentunya membutuhkan kombinasi pengetahuan dan pengalaman praktek maupun teori. Selain mulai beragamnya material kerja yang bisa digunakan, proses permesinan dan tenaga mesin juga mempengaruhi kemampuan mata pisau industri untuk memakan material serta akuras yang ditargetkan. Saat ini Pisau Carbide banyak digunakan bagi alat kerja tambang, gigi […]

PT Indonesia Aluminium Alloy (IAA) target produksi billet aluminium sekunder 50.000 ton per tahun

INALUM Operating, bagian dari BUMN Holding Industri Pertambangan MIND ID berkomitmen terhadap pengembangan klaster industri aluminium nasional. Melalui anak usaha PT Indonesia Aluminium Alloy (IAA), Perusahaan akan memproduksi billet aluminium sekunder berkapasitas cetak 50.000 ton per tahun secara bertahap, serta kedepannya berbagai produk aluminium ekstrusi sebagai produk turunan. Inisiatif tersebut ditandai dengan Groundbreaking revamping/Engineering Procurement […]

Ekspor Produk Jamu Indonesia Naik 14,08 Persen pada 2020

Nilai ekspor produk jamu atau biofarmaka Indonesia pada periode Januari-September 2020 meningkat 14,08 persen dibandingkan periode yang sama tahun lalu. Pencapaian ini cukup menggembirakan, terutama di tengah perlambatan ekonomi global akibat pandemi Covid-19. Hal tersebut disampaikan Mendag Agus saat memberikan sambutan pada seminar web (webinar) bertajuk “Investasi Industri dan Kebangkitan Kembali Pariwisata dan Ekspor Indonesia […]

Pepsi di usir Salim Group di Indonesia, Kenapa?

Hengkangnya PepsiCo dari Indonesia disebut tak akan mempengaruhi industri minuman di dalam negeri. “Secara makro nasional tidak terlalu besar dampaknya. Persoalan yang mengakibatkan Pepsi keluar dari Indonesia lebih terkait kerja sama dengan mitra Pepsi berupa pemutusan kontrak bisnis,” kata Direktur Jenderal Industri Makanan dan Minuman Kementerian Perindustrian Abdul Rochim saat dihubungi di Jakarta, Kamis 3 […]

“Making Indonesia 4.0” Bersiap Tampil di Pameran Industri Hannover Messe 2020

Indonesia terpilih menjadi negara mitra resmi untuk pameran teknologi industri terbesar di dunia, Hannover Messe. Ajang ini menjadi pembuktian kekuatan sektor industri Indonesia menuju industri 4.0. Terpilihnya Indonesia sebagai negara mitra dalam pameran teknologi industri terbesar di dunia, Hannover Messe, menjadi ajang pamer kekuatan industri 4.0 dan pengembangan manufaktur. Indonesia kini tengah bersiap untuk menjalankan roadmap pemerintahan Presiden Joko […]

PT Bukit Asam Tbk (PTBA) bersama PT Industri Kereta Api (Persero) kembangkan kendaraan tambang tenaga listrik

Coal mine Indonesia Metalextra

PT Bukit Asam Tbk (PTBA), anggota dari holding BUMN pertambangan MIND ID, menandatangani nota kesepahaman (MoU) dengan PT Industri Kereta Api (Persero)/INKA untuk mengembangkan kendaraan tambang berbasis listrik, pada Selasa (07 Desember 2021). Kerjasama ini merupakan bentuk sinergi BUMN dalam mendukung pemerintah mendorong target Net Zero Emission pada 2060. Sinergi ini juga salah satu langkah […]

Cutting Tool Pontianak Indonesia

Selamat Datang di Metalextra.com, platform e-commerce metalworking yang dikelola oleh PT Indonesia Surya Sejahtera, berkantor pusat di Kota Batam, kami menjawab kebutuhan beragam Cutting Tools industri berkualitas tinggi dalam industri yang meningkat pesat di Indonesia, Kami melayani pesanan ke Pontianak dan seluruh indonesia. Pengiriman 37,000 Stok perkakas kerja dan barang industri bisa dibeli Online praktis […]

PT Pindad (Persero) uji ledak Anoa-2 6×6 sesuai standar STANAG 4569-AEP-55 volume 2 Level 3B (TNT 8 Kg)

PT Pindad (Persero) melakukan uji ledak ranjau terhadap kendaraan tempur (ranpur) Anoa-2 6×6 pada Rabu, 8 Desember 2021 di lapangan tembak Pussenarmed, Batujajar, Kabupaten Bandung Barat. Kegiatan penelitian dilaksanakan dalam rangka pengujian dan sertifikasi struktur tahan ledak ranpur Anoa-2 6×6 yang dibiayai oleh LPDP RI. Acara dihadiri oleh Direktur Teknologi & Pengembangan Sigit P Santosa, […]

PT. KAI Divre III Palembang wajib gunakan Kartu Uang Elektronik (KUE) untuk gunakan Light Rail Transit (LRT) Ampera Sumatera Selatan

Penumpang yang akan menaiki Light Rail Transit (LRT) Sumatera Selatan dari stasiun LRT Ampera diwajibkan untuk melakukan pembayaran secara non tunai sebagai bentuk dukungan terhadap Gerakan Nasional Non Tunai/Cashless yang menjadi program Pemerintah di Kota Palembang. Pembayaran non tunai ini mulai diiterapkan di awal bulan Desember 2021. Kolaborasi antara KAI Divre III Palembang, Balai Pengelola Kereta Api […]

E-Inobus produk PT INKA (Persero) sudah beroperasi di Bandung Raya

Senior Manager TJSL dan Stakeholder Relationship PT INKA (Persero), Bambang Ramadhiarto mengungkapkan bahwa pengoperasian di Bandung ini merupakan kota kedua setelah Surabaya yang telah dimulai Selasa, 20 Desember 2022 kemarin. “8 bus listrik sudah kami sediakan di Bandung, dan Bandung ini kota ke dua pengoperasian bus listrik E-Inobus setelah Surabaya. Bus listrik ini merupakan armada […]

PT Terang Dunia Internusa (TDI) tambah kapasitas produksi motor listrik

United E-Motor yang bernaung di bawah PT Terang Dunia Internusa (TDI) akan menggunakan tambahan modal Rp124 miliar untuk meningkatkan kapasitas produksi dan ekosistem motor listrik di Indonesia. Hal ini sejalan dengan langkah Pemerintah untuk mempercepat adopsi penggunaan kendaraan listrik sebagai salah satu kendaraan ramah lingkungan. “Langkah ini kami ambil sebagai wujud kontribusi para pemegang saham […]

PT WIKA Industri Manufaktur (WIMA) ekspor perdana sepeda motor listrik Gesits ke Nepal

Melalui kerjasama antara WIMA dan Vivek Automobiles Pvt Ltd, sebanyak 72 unit sepeda motor listrik Gesits dalam bentuk Completely Knock Down (CKD) dilepas dari Pabrik WIMA di Kawasan Industri WIKA, Cileungsi, Bogor, Rabu (28/12). Direktur Utama WIMA, M. Samyarto, dalam rilis pers yang diterima, Kamis, mengatakan bahwa WIMA memiliki komitmen untuk membanggakan Indonesia, melalui peningkatan […]

Bandara Internasional Minangkabau (BIM) uji Kereta Rel Diesel Elektrik (KRDE) buatan PT INKA (Persero)

PT INKA (Persero) melakukan uji dinamis atau test run internal Kereta Rel Diesel Elektrik (KRDE) (1/12). KRDE ini merupakan pesanan ke-3 dari PT KAI (Persero) sejumlah 4 trainset atau rangkaian. Pesanan pertama adalah KRDE yang saat ini dioperasikan untuk Bandara Internasional Minangkabau (BIM) sedangkan yang kedua adalah KRDE yang dioperasikan untuk Bandara Internasional Adi Somarmo […]