Tag Archives: Metalworking

Baja Damascus, material besi pedang Arab dan Persia

Pedang asal timur tengah dan negeri jazirah Arab Persia memang disegani karena kualitas desain yang sangat keras dan awet tajamnya. Konon, teknologi peleburan dan teknik tempah pedang Arab tersebut sangat dirahasiakan oleh pengrajin Timur-tengah. Pedang Damaskus dikenal karena menjadi kunci kekuatan militer dimasa abad ke 5 hingga abad ke 18. Kekuatan militer jazirah Arab berada […]

Suzuki Jepang menutup pabrik mobilnya di Thailand

Suzuki Motor (Thailand) Co. Ltd mengeluarkan pernyataan pada 7 Juni 2024 yang mengumumkan akan menutup pabrik mobilnya di Thailand, meski sempat membantah kabar yang beredar online pada Mei 2024. “Suzuki Motor Corporation telah memutuskan untuk menutup pabrik anak perusahaan otomotifnya di Thailand, Suzuki Motor (Thailand) Co., Ltd. (selanjutnya disebut “SMT”) pada akhir tahun 2025. Keputusan […]

Wootz steel itu Baja tipe apa sih?

Dalam legenda perang zaman romawi kuno, dikenal material baja pembuat pedang yang sangat kuat dan tahan tumpul. Konon, pedang asal timur tengah dan negeri jazirah Arab Persia memang disegani karena kualitas yang sangat bagus dan awet digunakan. Teknologi peleburan material menjadi kunci kekuatan militer dimasa tersebut, masa dimana negara dan peradaban tidak memiliki standar pengukuran […]

Apa mobil terlaris di Vietnam?

Memasuki tahun 2024, di mana serangkaian kesulitan dan tantangan seputar industri manufaktur dan perdagangan mobil Vietnam terus berlanjut, penjualan hatchback lima pintu juga terus menurun. Menurut data Asosiasi Produsen Mobil Vietnam (VAMA), penjualan mobil hatchback mengalami penurunan dalam beberapa tahun terakhir. Pada tahun 2020, total penjualan mobil hatchback di Vietnam mencapai 8.840 unit, turun lebih […]

Industri teknik dirgantara diyakini normal 2022

PETALING JAYA: Industri kedirgantaraan dapat pulih dan mendapatkan kembali tingkat pendapatan pra-pandemi pada awal tahun depan, kata Datuk Seri Mohamed Azmin Ali, Menteri Perindustrian dan Perdagangan Internasional Malaysia mengatakan pada siaran pers pertengahan April 2021. Menteri Perindustrian dan Perdagangan Internasional Malaysia mengatakan pemulihan dimungkinkan asalkan Malaysia terus mengerjakan proyek dan paket pekerjaan baru dengan dampak […]

Mobil listrik Huawei mulai diproduksi

Apa yang ada dalam benak anda mengenai perusahaan telekomunikasi BUMN RRC Huawei? Pada Pameran Industri Otomotif Internasional Shanghai ke-19, Huawei mengumumkan bahwa perusahaan otomotif China SERES telah meluncurkan kendaraan listrik jarak jauh – SERES SF5 baru, dan akan tersedia di toko-toko utama Huawei di seluruh China. Untuk pertama kalinya, Huawei menyambut mitra kendaraan di ekosistem […]

SMRT Singapura mengembangkan motor listrik dengan Scorpio Electric

Apa yang ada dalam benak anda mengenai negeri sahabat kita Singapura? Singapura merupakan negara ekonomi maju satu-satunya dikawasan Asia Tenggara. Negara kota ini pun memiliki beragam jenis badan usaha miliki negara yang dikelola dengan baik dan profesional. Pada 19 April 2021 – EuroSports Global Limited (“EuroSports” atau “Perusahaan” dan bersama dengan anak perusahaannya, “Grup”), distributor […]

Pratt & Whitney akan PHK lebih dari 400 pekerjanya di Singapura

SINGAPURA – Pabrikan dan perusahaan engineering aerospace terbesar asal Amerika Pratt & Whitney akan memberhentikan lebih dari 400 pekerjanya di Singapura sebagai bagian dari strategi efisiensi penghematan, seperti yang dibuat oleh presss release perusahaan itu pada Senin (3 Agustus), sebagai akibat dari pandemi Covid-19 dan dampak buruknya pada sektor penerbangan.  Penghematan dengan strategi pemutusan hubungan […]

Singapore Precision Engineering & Technology Association (SPETA) akhirnya dipimpin oleh wanita

SINGAPURA – Badan rekayasa teknologi industri negeri Singapura atau The Singapore Precision Engineering & Technology Association (SPETA), yang melayani industri tradisional yang didominasi pria, sekarang akan dipimpin oleh seorang figur wanita untuk pertama kalinya sejak lemabaga tersebut didirikan pada tahun 1982. Elise Hong, salah satu pendiri dan kepala eksekutif JCS-Echigo, yang membuat dan memasok mesin […]

Nachi-Fujikoshi produsen komponen otomotif pindah ke Thailand dari Jepang dan Taiwan

TOKYO – Nachi-Fujikoshi, produsen bearing otomotif besar Jepang, akan memindahkan pabrik produksi bearing serba guna dari Toyama, Jepang, dan Taiwan ke Thailand sebagai tanggapan atas penurunan permintaan suku cadang otomotif konvensional. Kemajuan pesat elektrifikasi kendaraan bermotor memacu para pembuat suku cadang untuk mengubah operasi mereka sendiri. KENAPA NACHI FUJIKOSHI TIDAK PINDAH KE INDONESIA? Indonesia memiliki […]

Cobalt itu logam apa?

Tanpa kita sadari ada banyak jenis logam berat yang kita gunakan diperbengkelan teknik maupun didmiliki oleh perkakas kerja kita setiap hari. Salah satunya yang mungkin kita sering jumpai yaitu logam Cobalt yang biasanya dicampurkan dengan material baja maupun besi untuk meningkatkan daya tahannya.  Cobalt atau di Indonesia ditulis dengan nama “Kobalt” merupakan senyawa unsur logam […]

Mata bor dan pisau frais bentuk dan tipe shank gagangnya apa saja?

Pisau potong industri seperti mata bor dan pisau frais endmill tentu memiliki beragam kegunaan dan desain yang berbeda. Karakter pisau potong silinder ini bersisi tajam dan digunakan dengan cara dijepit pada holder yang dimiliki oleh mesin pemutar yang cocok. Oleh sebab itulah selain tipe gagang lurus atau straight shank yang serbaguna dan cocok pada chuck […]

High Speed Steel HSS itu Baja tipe apa sih?

Baja Berkecepatan Tinggi (HSS) dinamakan demikian karena kemampuannya mengolah bahan logam lain pada suhu tinggi dan kecepatan pemotongan tinggi. Baja High speed Steel ini merupakan campuran besi-basa kompleks dari karbon, kromium, vanadium, molibdenum, atau tungsten, atau kombinasinya, dan dalam beberapa kasus sejumlah besar kobalt. KENAPA PISAU INDUSTRI WAJIB MINIMAL HIGH SPEED STEEL? Baja kecepatan tinggi […]

Baja itu material logam apa sih?

Kebudayaan manusia tidak bisa dipisahkan dari keahliannya mengolah logam. Manufaktur dan kerajinan metalworking Baja akan mengiringi tingginya tingkat teknologi suatu masa. Kebudayaan manusia juga bisa berkembang karena beragamnya jenis logam yang digunakan sebagai alat penyokong kehidupan. SEJARAH TEKNOLOGI BAJA Saat abad kerajaan Roma masa dahulu di timur tengah, teknologi Baja Damascus merupakan tingkat tertinggi pembuatan […]

Kennametal digunakan di planet MARS

Produsen cutting tool Kennametal® yang dikenal berkualitas dalam memotong berbagai material lebih cepat dan bertahan lebih lama, baru-baru ini diberitakan sukses mengirimkan unit mata pisau bor yang digunakan dalam misi penjelajahan dan penelitian bersama NASA di planet Mars. Mata pisau bor buatan Amerika ini memang dikenal sebagai inovator dalam industri pengerjaan logam dan tetap bermarkas […]