Tag Archives: precision

IMCO Carbide Bergabung dengan Grup International Metalworking Companies B.V.

IMCO Carbide Tool Inc. sekarang beroperasi sebagai keluarga dari IMC Group, sebuah perusahaan pengerjaan logam internasional dan bagian dari Berkshire Hathaway Inc., perusahaan itu mengumumkan. Sementara rincian perjanjian Agustus tidak diungkapkan, pimpinan perusahaan mengatakan sebagian besar aspek operasi dan portofolio produk IMCO akan tetap tidak berubah. IMCO Carbide Tool merupakan perusahaan manufaktur kelas menegah asal […]

Coating Thickness gage itu apa?

Benda kerja yang terpapar dengan lingkungan yang korosif tentu membutuhkan perlindungan penahan efek lingkungan agar bisa dipergunakan semaksimal mungkin. Untuk memastikan dan mempermudah teknisi dalam membuat Analisa umur pakai maupun perkiraan umur ekonomis, alat ukur yang bersertifikat standar yang jelas seperti Coating Thickness gage sangatlah diperlukan. Dalam artikel kali ini kita akan bahas secara umum […]

Kalibrasi itu apa?

Ada berbagai jenis dan metode alat ukur yang digunakan didalam industri, dari pengukuran dimensi secara Metrik hingga pengukuran kekerasan material secara metode tusuk satuan Vickers. Alat ukur yang digunakan secara berkala ini juga tentu mengalami variasi akibat penggunaan maupun terpengaruh oleh kondisi lingkungan KERJANYA. Dalam artikel ini kita bahas secara umum mengenai rutinitas kalibrasi dan […]

Keselamatan kerja Otomasi standarnya bagaimana?

Sebelum Anda mulai mempertimbangkan solusi otomatisasi, Anda juga perlu mengidentifikasi proses di mana Anda melihat ruang untuk perbaikan yang sesuai budget dan standar keselamatan kerja. Tentu saja karena teknologi otomasi yang terus berkembang, selalu ada perubahan signifikan dalam standar keamanan industri untuk robotika. Manajer keselamatan kerja, manajer operasional pabrik, dan lainnya perlu mengikuti kode dan […]

Persamaan standar DIN Jerman dan ISO apa saja?

Jerman dikenal sebagai salah satu negara dengan industri manufaktur yang maju. Negara ini memiliki sejarah panjang dalam mengembangkan teknologi canggih, dan standar DIN Jerman menjadi cermin dari inovasi ini. Dengan mengadopsi standar ini, perusahaan dapat memastikan bahwa produk mereka sesuai dengan keunggulan teknologi Jerman yang diakui secara global. DIN bertugas untuk mengatur pembakuan dan merupakan […]

Kenapa standar ukur Dimensi DIN Jerman Lebih Akurat daripada ISO?

Standar pengukuran dimensi memainkan peran yang sangat penting dalam memastikan akurasi dan keandalan dalam berbagai bidang, termasuk manufaktur dan industri berbagai sektor. Dalam hal ini, standar DIN Jerman dan standar ISO internasional sering menjadi perbandingan. Namun, apakah benar bahwa standar DIN Jerman lebih akurat daripada ISO? Dalam artikel ini, kita akan menjelaskan mengapa standar pengukuran […]

Otomasi Mulai Darimana?

Menentukan titik mulai dan membuat lompatan ke otomatisasi memang tampak menakutkan karena resikonya. Hal ini merupakan hal yang wajar, terutama jika anda melihat kasus perusahaan besar seperti TESLA yang sempat gagal menerapkan full otomasi saat membuat unit produksi pertamanaya di Amerika Serikat dan ratusan cerita gagal lain yang sering diberitakan jurnal bisnis. Belum lagi, Anda […]

DRO digital readout atau digital position numerical display fungsinya apa?

Digital position numerical display atau alat kerja DRO merupakan instrumen pembacaan posisi digital berupa tampilan numerik yang dipasang pada mesin milling manual, mesin bubut, mesin potong gergaji bandsaw dan bahkan bisa juga dipasang ke mesin mikroskop. Tampilan DRO menunjukkan posisi bagian dari meja ragum atau alat Anda. Lantas, apa manfaatnya bagi masinis? Tentunya agar menyelesaikan […]

Nakamura-Tome, manufaktur mesin lathe CNC dengan reputasi tinggi

Di tengah ekonomi global yang berubah dengan cepat, Nakamura-Tome mengambil tantangan untuk menjadi yang terdepan dalam teknologi, mempromosikan globalisasi dan internasionalisasi, dan membuka era teknologi baru. Nakamura-Tome menghadapi tantangan untuk berada di garis depan teknologi, mempromosikan globalisasi dan internasionalisasi, dan membuka era teknologi baru melalui kerja tim dan penekanan pada kerja sama, vitalitas perusahaan dipertahankan […]

Brinell material hardness tester itu apa?

Alat pengujian Hardness Tester merupakan alat ukur kekerasan daya tahan material yang umum digunakan di lab quality control maupun di lab testing workshop. Dari sekian banyak pengujian yang dipergunakan, karena dapat dilaksanakan pada objek uji yang kecil tanpa kesukaran mengenai spesifikasi. Hardness (kekerasan) adalah salah satu sifat mekanik (Mechanical properties) dari suatu material. Dalam artikel kali ini kita […]

Height Gauge itu apa sih?

Alat ukur teknik memang beragam jenis dan cara pakainya. Akan tetapi sebagian besar terutama yang memiliki fungsi vital dan presisi harganya tidaklah murah.Tergantung dari peran maupun aplikasi anda, entah sebagai seorang purchasing, pengusaha bengkel teknik, penghobi mekanik rumahan maupun pekerja profesional, anda pasti akan menggunakannya dan membutuhkannya jika waktu dan uang memungkinkan. Height Gauge merupakan […]

Coordinate measuring machine (CMM) itu apa sih fungsinya?

Coordinate measuring machine (CMM) itu di Indonesia dikenal juga sebagai Mesin ukur koordinat dari disiplin ilmu metrology. Alat ukur mahal ini digunakan dalam pengukuran karakteristik geometris fisik suatu objek secara 3 Dimensi. Mesin-mesin ini sering digunakan selama fase inspeksi dalam proses pembuatan. Pemrogram CMM menafsirkan cetak biru objek dan memprogram CMM untuk mengambil pengukuran yang […]

Fungsi alat ukur dan hand tools yang wajib punya!

Alat ukur teknik memang beragam jenis dan cara pakainya. Akan tetapi sebagian besar terutama yang memiliki fungsi vital dan presisi harganya tidaklah murah.Tergantung dari aplikasi anda, entah sebagai seorang purchasing, pengusaha bengkel teknik, penghobi mekanik rumahan maupun pekerja profesional, anda pasti akan menggunakannya dan membutuhkannya. Jika anda seorang hobbyist yang biasanya tiap sabtu-minggu servis atau […]

Hardness Testing itu apa sih?

Hardness testing merupakan prosedur penggunaan alat ukur untuk menguji dan mengukur ketahanan terhadap deformasi plastis lokal yang disebabkan oleh lekukan mekanik atau abrasi. Uji kekerasan lekukan digunakan dalam teknik mesin untuk menentukan kekerasan suatu material terhadap deformasi. Ada beberapa tes seperti itu, di mana bahan diperiksa dan ditekan dengan mata tombak indenter sampai penyok dan […]

Wringability di Gage Blocks apa sih artinya?

Alat ukur Gauge block merupakan alat ukur komparatif yang paling mendasar dalam disiplin ilmu teknik mesin maupun ilmu ukur metrology. Teknisi QC pada umumnya juga mengenalnya sebagai komparator Block Gauge, Block Gage, Johansson gauge, pengukur slip, maupun sebagai Jo Block. Sistem penyusunan Blok pengukur Block Gage ini awalnya dipopulerkan pada tahun 1896 oleh masinis asal […]